Beberapa beasiswa S2 luar negeri yang tidak menwajibkan adanya syarat indeks Prestasi Kumulatif (IPK) dengan skor tertentu saat S!Mayoritas beasiswa yang tidak menetapkan syarat khusus IPK ini tersebar di wilayah Asia. Seperti China, korea hingga Jepang.
- Global Korea Scholarship, beasiswa terbuka bagi internasional yang ingin melanjutkan studi ke korea selatan dan mensyaratkan nilai rata- rata rapornya di atas 80 persen. Selain menawarkan program S2, beasiswa ini juga menyediakan program S1. Dan untuk beasiswa S2 pendaftaran biasanya dibuka setiap bulan Februari.
- MEXT Scholarship, beasiswa ini adalah beasiswa dari pemerintah Jepang untuk pelajar asing. Beasiswa ini terdiri dari beasiswa S1 dan S2 dan S3 melalui skema Research Student. Program ini untuk jalur University Recommendation (U to U) tidak diwajibkan adanya syarat IPK tetapi bagi yang ingin memiliki IPK menimal 3,2 lebih diutamakan. Pendaftaran beasiswa MEXT biasanya dibuka sekitar bulan April-Mei setiap tahunnya.
- Eiffel Execellence Scholarship, adalah program beasiswa yang didanai oleh Kementrian Prancis untuk eropa dan luar negeri dan terbuka untuk mahasiswa asing ynag ingin mendaftar program master S2 dan PhD. Nantinya hanya kandidat yang direkomendasikan oleh instansi yang akan diproses aplikasi pendaftaran. Tahun ini pendaftaran dibuka pekan ketiga Oktober dan ditutup pada 10 Januari tahun depan.
- Stipendum Hungarium, program beasiswa dari Pemerintah Hungaria untuk meraik S1, S2 dan S3 studi gelar penuh dan parsial. Beasiswa ini tidak ada persyaratan IPK untuk mendaftarnya.